BERITA
-
INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) MADRASAH ALIYAH LABORATORIUM UIN SU MEDAN TAHUN PELAJARAN 2022/2023
16 Mei 2022 Administrator Dibaca : 2722 KaliAssalamualaikum wr wb
Seluruh masyarakat Sumatera Utara, MA Laboratorium UIN SU Medan kembali membuka Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2022/2023.
Proses pendaftaran masuk bisa diakses seluruh wilayah melalui pendaftaran online. Untuk masyarakat Medan, Deli Serdang dan Sekitarnya juga boleh datang dan mendaftar langsung ke Madrasah yang beralamat di Kampus II UIN SU Medan, Jl Williem Iskandar Pasar V Medan Estate.Beberapa lulusan yang sedang melanjutkan kuliah di berbagai Peguruan Tinggi Umum dan Kegamaan seperti USU, UNIMED, UIN SU Medan, Politeknik, dan Kampus-kampus Negeri dan swasta lainnya, serta hasil tracer study madrasah banyak lulusan yang sudah bekerja di bidang keagamaan, pendidikan, kesehatan, kepolisian, TNI, Industri, Pengusaha, dan di bidang Swasta lainnya.
Silahkan Bapak/Ibu serta seluruh masyarakat Sumatera Utara silahkan beri kepercayaan kepada Kami untuk mendidik anak-anak yang berkarakter, berpikir kritis dan mengutamakan hal-hal keagamaan.
Wassalamu'alaikum wr wb
Informasi lebih lanjutDownload Brosur : https://bit.ly/BROSURMAL
Pendaftaran Online : https://maslabuinsu.sch.id/ppdb/registration
KOMENTAR
BERITA LAINNYA
Indeks- MA Laboratorium Kolaborasi dengan Wakil Rektor I UIN Sumatera Utara, Tingkatkan Semangat Menuju PTKIN
- Perkuat Pembelajaran Keagamaan, MA Laboratorium UIN SU Gelar Praktik Manasik Haji di Asrama Haji Medan
- PASKIBRA MA Laboratorium UIN SU Medan Raih Juara I pada Lomba LVBB Kota Medan
- Perkuat Integrasi Keilmuan, Siswa/i MA Laboratorium UIN SU Ikuti Madrasah Sains Olimpiade
- MA Laboratorium UIN SU Medan: Uji Kreativitas Siswa Melalui Celebration Day
- Hadapi Tahun Pelajaran Baru, MA Laboratorium UIN SU Medan siap Implementasikan Kurikulum Merdeka.
- OSIM MA Lab. UIN SU Bagikan Takjil dan Buka Puasa Bersama
- Hadapi Tahun Pemilu, MA Laboratorium UIN SU Medan adakan Pemilihan OSIM secara Langsung
- Hadapi Tahun Pemilu, MA Laboratorium UIN SU Medan adakan Pemilihan OSIM secara Langsung
- Pelantikan Dewan Ambalan Tengku Amir Hamzah-Raden Ajeng Kartini Masa Bakti 2023-2024